Category Archives: Product

Universal Repeater Controller

Universal Repeater Controller atau Kit Pancar Ulang Universal
adalah rangkaian untuk membuat RPU / Radio Pancar Ulang / Repeater

URC

Fitur :

COR Active Low
COR Active High
VOX Detect
TX Delay Adjust
Audio Sensitivity
VOX Sensitivity Adjust
Time Out Timer
Speaker Out ( Monitor )

Rangkaian pancar ulang ini bisa digunakan untuk radio apa saja. untuk Radio input bisa menggunan HT. atau RIG. bila radio input tersedia titik cor dapat dihubungkan ke input COR, sesuaikan jenis cor nya active high atau active low. ( contoh radio yang memiliki titik cor diluar tanpa perlu bongkar yaitu DJ195,DJ196,DJ496,DR135,DR435, Motorola GM Series ) dan untuk radio yang tidak memiliki titik cor diluar bisa menggunakan fitur VOX Detect. sehingga trigger PTT radio TX di deteksi dari audio vocal. untuk menghindari TX yang tidak konstan karena vox detect tidak stabil sudah disediahan tx delay yang dapat diatur mulai dari 0ms hingga 2000ms. kemudian untuk menghindari jamming dan gangguan lain lain tersedia fitur time out timer yang dapat diatur angka maksimal nya sesuai pesanan. default nya adalah 0 hingga 1 menit.

keterangan teknis :
Supply tegangan 12 Volt
LM324 audio Mixer & Splitter
LB1403 VOX Detect
ATTiny85 Microcontroller untuk mengatur Delay, Time Out Timer, COR, PTT Control
dan LM386 sebagai mini amplifier untuk Speaker Monitor.

Harga 225rb

Contact :
Angga S Arly
sms / call / whatsapp 081802279880
pin bbm : 5FC54392
email : angga@ngoprekradio.com
web : www.ngoprekradio.com

info Nomor Rekening :
atas Nama : Angga Sudrahanggara Arly
BCA 8100362245
BNI 0190860738

atau order via Tokopedia KLIK DISINI

berikut sample video nya :
[embedyt] http://www.youtube.com/watch?v=wO-xNbC7lOo[/embedyt]

Backsound Remover

Rangkaian ini berfungsi untuk menghilangkan musik backsound apabila ada input suara dari mic, signal input di ambil dari pre amp ic, sudah di lengkapi preamp mic, jadi anda tinggal menambahkan mic condenser saja
Cocok untuk broadcasting atau yang suka ngbrik sambil nyetel musik,

Harga pcb Rp. 12rb

Harga kit Rp. 60rb

Harga belum termasuk ongkos kirim

Pemesanan via tokopedia klik di sini

Power Supply RTVC

RTVC v.1

Tegangan output sekitar 9-16VDC, di bawah ini gambar wiring instalasinya, vu meter yang di gunakan adalah vu meter biasa yang telah di modifikasi skala pembacaannya

RTVC wiring

SKEMA RTVC

Harga PCB RTVC v.1 Rp. 25rb/pc

Harga Kit RTVC v.1 Rp. 100rb/kit

Harga belum termasuk ongkos kirim

Pemesanan via tokopedia klik di sini

####################################

RTVC v.2

Untuk kit ini tegangan bisa diatur dari 0VDC sampai16VDC,

Harga Kit RTVC v.2 Rp. 120rb/kit

Harga belum termasuk ongkos kirim

Pemesanan via tokopedia klik di sini

####################################

Over Voltage Protection.

KIT untuk pengaman, apabila voltase output dari power suplly 16v atau lebih, jalur ke beban akan di putus relay, kapasitas kontak relay sekitar 14V/70A
sering terjadi apabila menggunakan transistor power supply yang kualitas rendah, short colector emitornya sehingga tegangan outputnya bablas, dan dapat merusak perangkat,
ideal untuk power supply 13.8V yang biasa di gunakan untuk radio komunikasi, pemasangan dari output power suplly masuk ke rangkaian ini, outputnya ke beban/radio, perhatikan pada gambar di bawah

Harga Kit Overvoltage Protection Rp. 70rb/kit

Harga belum termasuk ongkos kirim

Pemesanan via tokopedia klik di sini